RuanganInfo.com - Pada One Piece 1078 dikatakan bahwa Pedang Thunderstorm (Raiu) yang di pegang oleh Shiryu merupakan milik Roronoa Arashi.
Harus diingat kembali bahwa Ame no Shiryu atau Shiryu si hujan dulunya merupakan salah satu sipir di penjara Impel Down dijelaskan pada One Piece 1078.
Oda Sensei mengatakan bahwa Roronoa Arashi dibunuh oleh Bajak Laut dan mungkin saja setelah insiden itu terjadi, di One Piece 1078 Pedang Thunderstorm dirampas.
Baca Juga: Mengenal Karakter Mihawk, Pendekar Pedang Tanpa Celah
Lalu pihak Angkatan Laut yang datang terlambat berhasil mengalahkan para Bajak Laut tersebut dan disitulah pedang milik Roronoa Arashi diambil oleh Angkatan Laut.
Arashi dan Raiu merupakan bahasa jepang yang berarti badai. Roronoa Arashi dan pedang raiu keduanya memiliki nama badai, yang artinya bisa saja pedang itu milik Roronoa Arashi.
Karna Zoro merupakan keturunan Shimotsuki, aneh jug kalau dia tidak menggunakam pedang dari leluhurnya sendiri dan akan ada insiden yang membuat pedang Sandai Kitetsu patah.
Jadi otomatis Zoro akan menggunakan pedang yang lebih kuat lagi yaitu Thunderstorm milik Shiryu.
Hal ini akan sangat menarik apa bila Zoro kembali menggunakan pedang Shusui dan juga saat berhasil mengalahkan Shiryu lalu mengambil Pedang Thunderstorm.***
Artikel Terkait
Kimetsu No Yaiba Season 3, Kehebatan Pedang Merah Tanjiro
6 Fakta Pedang Enma, Senjata Kozuki Oden yang Diwariskan Kepada Zoro
One Piece: Pedang Shodai Kitetsu Masih Menjadi Sebuah Misteri
Teka-teki Zoro Bisa Mengeluarkan Haoshoku Haki, Apakah Karena Pedang Enma?
Fakta Unohana Retsu: Kuasai Semua Ilmu Pedang, Ia Jadi Penjahat Terkejam di Soul Society
Mengenal Karakter Mihawk, Pendekar Pedang Tanpa Celah
One Piece 1078: Semakin Kuat! Zoro Lapisi Pedang Enma dengan Haki Haoshoku