• Senin, 25 September 2023

Game A Space For The Unbound Duduki Peringkat Pertama di Steam, Kemenparekraf Berikan Pujian!

- Jumat, 27 Januari 2023 | 15:04 WIB
Game A Space For The Unbound Duduki Peringkat Pertama di Steam, Kemenparekraf Berikan Pujian!
Game A Space For The Unbound Duduki Peringkat Pertama di Steam, Kemenparekraf Berikan Pujian!

RuanganInfo.com - Game A Space For The Unbound saat ini menjadi peringkat pertama di platform Steam, pencapaian luar biasa! Bahkan, Kemenparekraf berikan pujian.

Kemenparekraf ungkapkan pujian untuk Game A Space For The Unbound lewat postingan di Instagram.

 

Dalam postingan tersebut Kemenparekraf merasa bangga karena ada game Indonesia 'A Space For The Unbound' yang berhasil tembus ke pasar dunia.

Baca Juga: 7 Game RPG Multiplayer Android Terbaik 2023, Grafik HD Cocok Buat Mabar

"Saatnya gim Nusantara tembus pasar dunia," kata akun Instagram @kemenparekraf.ri, dilihat RuanganInfo.com Jum'at (27/1/2023).

Kemenparekraf juga memberikan ucapan selamat kepada Mojiken dan Togeproductions selaku pengembang game A Space For The Unbound.

"Selamat kepada @mojiken dan @togeproductions atas rilisnya gim lokal 'A Space for the Unbound' dan langsung nangkring di peringkat teratas platform Steam", katanya

"Semoga perkembangan gim tanah air bisa memajukan dunia gim Indonesia lebih baik lagi, sehingga berkontribusi capai target 4,4 juta lapangan kerja baru", pungkasnya.

Game A Space For The Unbound menceritakan Atma seorang remaja yang mengalami kejadian supranatural pada tahun 1990-an.

Game A Space For The Unbound menduduki puncak pertama di Steam, bagi kamu yang belum mencobanya langsung meluncur, ya!

Untuk harga game di platform Steam di sekitar Rp.89.000 - Rp.94.000



Editor: Soni Somantri

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Cara Memperbaiki Masalah Zoom In Pada Konsol PS3

Senin, 25 September 2023 | 14:50 WIB

Apakah Emulator Dolphin Bisa Memainkan Game PS3 ?

Minggu, 24 September 2023 | 09:25 WIB

Inilah 3 Cara Memainkan Game PS4 Di Konsol PS5

Sabtu, 23 September 2023 | 08:59 WIB

Bisakah Menggunakan Stik PS4 Pada HP Android ?

Jumat, 22 September 2023 | 16:50 WIB

Apakah Stik PS4 Bisa Digunakan di Konsol PS3 ?

Jumat, 22 September 2023 | 15:45 WIB
X