RuanganInfo.com - Duta selaku vokalis Sheila On 7 baru-baru ini membuka rahasia rumah tangga bersama istrinya yang membuat warganet kagum.
Pasalnya Duta Sheila On 7 mengungkapkan bahwa dirinya tidak pernah menyembunyikan hal apapun kepada istrinya yaitu Adelia Lontoh.
Seperti yang diketahui hubungan dari Duta dan Adelia Lontoh sendiri memang tidak pernah terdengar pertikaian apapun.
Baca Juga: Gelar Konser Januari 2023, Tiket Konser Tunggal Sheila on 7 Sold Out Dalam Waktu 30 Menit
Dalam sesi wawancara bersama media, Duta mengaku bahwa ia sangat mempercayakan istrinya tanpa ada kebohongan sedikitpun.
Sehingga, hal tersebut menjadi salah satu faktor kesuksesan rumah tangga Duta dan Adelia sampai hari ini.
"Saya merasa tidak ada yang pernah saya tutup-tutupi dari istri saya, jadi maksudnya apapun saya cerita, hanphone itu istri saya mau buka kapan aja bisa, saya ngak pernah ada yang nga diceritain ke istri saya" ujar Duta.
Bahkan, ia pun mengatakan bahwa ia berharap agar istrinya Adelia bisa memperlakukanya sama seperti Duta memperlakukan istrinya.
"Jadi kan sata boleh berharap istri saya gitu ke saya kan, jadi kan mulainya dari saya dulu aja gitu jadi, apa ya alhamdulilah nya sampai hari ini, cuma ya itu mau di akui atau engga" ujar Duta.
Terakhir, hal tersebu menjadi salah satu faktor kesuksesan hubungan rumah tangga Duta dan Adelia.
"Sedikit banyak ya mungkin itu sangat berperan kenapa ya alhamdulilah saya masih di kasih kepercayaan sampai hari ini saya menjalani kehidupan bersama istri saya" tutup Duta.
Artikel Terkait
Brian Drummer Sheila On 7 Resmi Keluar, Desta Akan Menjadi Drummer Baru S07?
Lirik Lagu 'KITA' dari Sheila On 7 Yang Kini Kembali Viral di Media Sosial
Gilaaa Kerenn Abisss! Easy Listening, Berikut Lirik Lagu 'Tak Pantas Terluka' Keisya Levronka
Go Internasional! Berikut Lirik dan Terjemahan Lagu 'Better On My Own' Keisya Levronka
Tingginya Antusias Bikin Coldplay Adakan Konser Hari Kedua di Perth, Jakarta Bakal Ada Gak Ya ?
Perbedaan Tiket Presale dan Public On Sale Konser Coldplay GBK Jakarta, Kamu Sudah Tau ?