• Sabtu, 30 September 2023

Ternyata Ini Kekurangan Dan Kelebihan Join Agency TikTok

- Minggu, 21 Mei 2023 | 13:48 WIB
Apa sih kelebihan dan kekurangan join Agency TikTok untuk akun kamu apakah bisa membuat kamu semakin berkembang nah yuk simak penjelasanya.
Apa sih kelebihan dan kekurangan join Agency TikTok untuk akun kamu apakah bisa membuat kamu semakin berkembang nah yuk simak penjelasanya.

Ruanganinfo.com - Banyak sahabat TikToker bingung sebenernya enak masuk agency atau tidak tapi sebenernya itu relatif sih balik ke diri masing-masing.

Pasalnya ketika kamu ingin gabung Agency kamu harus berfikir panjang dulu di karenakan kamu harus live stiap hari dan mendaptakan target tertentu.

Kembali kediri masing-masing jika kamu sudah bisa berkomitmen live streaming dan fokus konten akan lebih bagus mengikuti sebuah Agency.

Baca Juga: 2 Cara Pulihkan akun TikTok Kena Shadowbanned Atau Bug

Namun jika kamu hanya memilih untuk hiburan semata lebih baik tidak menggunakan Agency atau pihak ke tiga TikTok.

Nah kali ini mimin mau bahas kekurangandan kelebihan join Agency.

Kekurangan join Agency :

1.Kamu di haruskan live stiap hari dengan tottal jam yang berbeda.

2.Ada targetan income pendapatan koin atau penjualan jika kamu affiliate

3.Sering di suruh P.K (perang koin) tidak cocok untuk kamu yang devinisinya jualan

Baca Juga: Jadwal FYP Di TikTok Yang Wajib Kamu Ketahui Agar Berpotensi Viral

Kelebihannya jika kamu ikut Agnecy :

1.Jika akun terblokir pihak Agency akan membantu membuka akun kembali (jika tidak fatal).

2.Agency memiliki akses penambah viwe.

Halaman:

Editor: Yuda Pendi Saputra

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Cara Scan Manual Siaran TV Digital Yang Hilang Di STB

Selasa, 26 September 2023 | 16:50 WIB

Hentikan Hal Ini Agar Konsol PS5 Kalian Tidak Rusak

Selasa, 26 September 2023 | 15:15 WIB

Cara Instal PPSSPP di iPhone dengan Mudah

Selasa, 26 September 2023 | 10:53 WIB

Cara Mencari Sinyal TV Digital di STB Melalui HP Android

Senin, 25 September 2023 | 15:25 WIB

Kemampuan HP Android Untuk Menonton TV Digital

Minggu, 24 September 2023 | 08:24 WIB
X